AMIN
Atasi Depresi Dengan 4 Bahan Alami Ini

Atasi Depresi Dengan 4 Bahan Alami Ini

23 Feb 2020
1184x
Ditulis oleh : Writer

Pada zaman sekarang, setiap orang sudah mulai terbuka dengan kondisi yang sedang ia alami khususnya kondisi mental illness. Tidak sedikit dari kita mulai membuka diri untuk menunjukan kondisi yang sebenarnya. Selain itu, tenaga medis pun telah memberikan kemudahan akses untuk membantu. 

Mental illness atau yang lebih sering kita dengar adalah depresi merupakan suatu kondisi kejiwaan seseorang yang terganggu diakibatkan oleh tidak seimbangnya kandungan kimia di otak dan neurotransmiter yang memiliki tanggung jawab terhadap suasana hati dna perilaku seseorang. 

Jika kita mengalami hal ini, sebetulnya kita dapat mengobatinya dengan bahan - bahan alami yang terdapat di sekitar kita. 

Kunyit 

Siapa sangka, kunyit ternyata mampu untuk mengobati penyakit depresi dan juga dapat mengurangi resikonya. Dalam upaya mengobatinya, peneliti perlu untuk melakukan penelitian lebih lanjut apakah memang benar kunyit dapat mengobati depresi yang terjadi di daam tubuh seseorang. 

Lavender 

Pada saat kita mengalami stress berlebih dan cemas berlebih, minyak aroma lavender dapat membantu kita untuk menenangkan tubuh. Membuat tubuh menjadi rileks dan mengurangi rasa cemas dan juga depresi. Dengan menghirup aroma lavender, hal itu bisa mengurangi resiko masalah kesehatan 

Folat

Seseorang yang mengaami depresi merupakan ia yang memiliki kadar asam folat yang rendah. Oleh karena itu, untuk mengobati depresi seseorang disarankan untuk mengkonsumsi makanan yang kaya akan folat.

Zinc

Seseorang yang memiliki kandungan zinc yang rendah di dalam tubuh ternyata sangat berhubungan dengan kondisi mental dirinya. Tubuh membutuhkan 25 miligram zinc setiap hari selama 12 hari. Hal ini akan sangat membantu untuk mengurangi perasaan depresi seseorang. 

Berita Terkait
Baca Juga:
7 Film Zombie Paling Menegangkan & Paling Seru Sepanjang Masa

7 Film Zombie Paling Menegangkan & Paling Seru Sepanjang Masa

Fashion      

1 Des 2020 | 1452


Menonton film yang sedikit menguji adrenalin memang menjadi favorit sebagian penyuka film, seperti film adegan pembunuhan atau film misteri seperti cerita mayat hidup atau zombi. Film ...

Inilah Obat Herbal untuk Mengobati Penyakit Jantung Bengkak

Inilah Obat Herbal untuk Mengobati Penyakit Jantung Bengkak

Obat Herbal      

16 Nov 2018 | 5815


Penyakit jantung adalah salah satu penyakit mematikan karena sering kurang cepatnya penanganan yang dilakukan bagi penderita sakit jantung. Kita harus lebih berhati-hati dan memperhatikan ...

Aplikasi PPOB FastPay Peluang Usaha Prospektif yang Sangat Menjanjikan Banyak Keuntungan

Aplikasi PPOB FastPay Peluang Usaha Prospektif yang Sangat Menjanjikan Banyak Keuntungan

Tips      

4 Feb 2022 | 830


Sekarang ini peluang usaha kian beragam dan terbuka luas karena adanya kecanggihan teknologi internet. Jika dibandingkan usaha secara konvensional yang biasanya memerlukan tempat untuk ...

Program Pengembangan Kepemimpinan: Membentuk Pemimpin Masa Depan

Program Pengembangan Kepemimpinan: Membentuk Pemimpin Masa Depan

Pendidikan      

30 Nov 2023 | 113


Kepemimpinan yang efektif bukan hanya sekadar keterampilan bawaan, tetapi juga hasil dari pengembangan yang berkelanjutan. Universitas memiliki peran penting dalam mencetak pemimpin masa ...

Ibu Menyusui Positif Virus Corona, Bolehkah Memberi ASI?

Ibu Menyusui Positif Virus Corona, Bolehkah Memberi ASI?

Tips      

8 Maret 2020 | 1181


Virus Corona dapat menginfeksi siapapun tidak terkecuali seorang ibu menyusui. Virus ini sangat mengkhawatirkan masyarakat di Indonesia khususnya. Lalu, bagaimana jika seorang ibu menyusui ...

Tips Untuk Menemukan Informasi Artikel Tentang Rumah Idaman

Tips Untuk Menemukan Informasi Artikel Tentang Rumah Idaman

Tips      

3 Jan 2022 | 649


Tips Untuk Menemukan Informasi Artikel Tentang Rumah Idaman - Apakah Anda sedang mencari hunian Minimalis? Di era teknologi seperti sekarang ini, kebutuhan untuk mencari informasi menjadi ...

Copyright © KabarCepat.com 2018 - All rights reserved