RF
Inilah Manfaat Aplikasi Kasir Online untuk Bisnis Restoran dan Kuliner

Inilah Manfaat Aplikasi Kasir Online untuk Bisnis Restoran dan Kuliner

14 Nov 2021
867x
Ditulis oleh : FDT

Bisnis kuliner, restoran, kafe atau gerai makanan sangat membutuhkan mesin kasir handal yang dapat melakukan lebih dari sekedar pencatatan suatu transaksi. Mesin kasir selalu identik dengan perangkat yang berukuran besar dan berat dengan tampilan yang cukup rumit. Akan tetapi di era teknologi digital seperti sekarang ini, mesin kasir tradisional telah banyak ditinggalkan dan pebisnis mulai beralih menggunakan ESB Aplikasi Kasir Online.

ESB menyediakan teknologi restoran yang memudahkan Anda mengelola bisnis F&B. dengan menggunakan software ESB, Anda akan lebih fokus menjalankan hal yang lebih esensial dalam bisnis Restoran atau kuliner. Adapun teknologi yang dibangun ESB adalah teknologi software yang berintegrasi khusu untuk operasional bisnis Food dan Beverage, baik restoran, kuliner, warung makan, cloud kitchen dan perhotelan.

Kunci sukses dalam memajukan sebuah bisnis rumah makan bagi pemilik usaha restoran atau kuliner adalah dengan memahami kualitas makanan dan pelayanan yang memuaskan. Selain itu menggunakan aplikasi kasir menjadi salah satu cara agar bisnis kuliner atau restoran Anda mencapai kesuksesan dan memiliki banyak manfaat diantaranya:

  • Mempercepat Pelayanan dan Memudahkan Staff

Memberikan pelayanan yang cepat dan tepat kepada pelanggan menjadi nilai penting setiap usaha rumah makan. Aplikasi kasir memiliki keunggulan dalam mempercepat pencatatan transaksi, menghitung total transaksi, dan juga menerima berbagai metode pembayaran dari pembeli. Sehingga proses transaksi akan lebih cepat dan pelanggan juga tidak akan terjebak dalam antrian panjang.

Dengan menggunakan aplikasi kasir akan meningkatkan efisiensi dalam pemesananESB akan menghubungkan pelayan kepada bagian dapur, sehingga menu yang telah dipesan oleh pelanggan dapat langsung diproses dan disajikan. Dengan menggunakan aplikasi atau program kasir dapat mengurangi kesalahan dan akan lebih cepat ditangani dibandingkan dengan system manual, sehingga hal ini dapat meningkatkan kepercayaan pelanggan terhadap bisnis Anda.

  • Dapat Menyusun Laporan Penjualan

Pemilik usaha sebelum menggunakan program aplikasi kasir mencatat data penjualan dengan cara manual menggunakan MS Excel atau buku catatan. Dan ini tentunya menggunakan catatan manual akan meningkatkan risiko data tercuri, hilang, dan rusak. Akan tetapi jika menggunakan program aplikasi kasir yang sudah terintegrasi, Anda dapat menyimpan semua data usaha seperti inventori, transaksi, hingga total laba melalui system penyimpanan online atau cloud server dengan aman. Dimana program aplikasi kasir mampu mencatat laporan penjualan secara real time dan lebih akurat. Dan hal ini tentunya akan mengurangi risiko bisnis mengalami kerugian.

  • Keamanan Transaksi akan Terjamin

Dengan metode kartu akan memudahkan pelanggan dalam melakukan pembayaran di restoran. Dengan program aplikasi kasir, Anda akan dapat menjalin kerjasama dengan Bank untuk proses transaksi menggunakan kartu ATM. ESB memiliki fitur pembaca identifikasi pemilik kartu sehingga keamanan menggunakan pembayaran dengan kartu ATM akan lebih terjamin.

  • Para Pekerja dapat Dimonitoring

Program aplikasi kasir online selain memudahkan dalam bertransaksi, program kasir dapat digunakan sebagai absensi para pekerja, sehingga memudahkan Anda dalam mengontrol kedisiplinan para pekerja di restoran. Karena memiliki fitur akuntansi, maka anda tidak perlu repot menghitung secara manual komisi dan bonus staff dan juga arus kas keluar masuk bisnis Anda. Dengan program aplikasi kasir kesalahan dalam perhitungan akan berkurang.

Itulah beberapa manfaat menggunakan program aplikasi kasir untuk bisnis kuliner dan restoran. Dengan teknologi restoran pintar, laba bisnis restoran atau kuliner Anda akan meningkat melalui efisiensi biaya dan tetap memberikan kenyamanan lebih kepada konsumen. Percayakan semua yang Anda butuhkan untuk menjalankan bisnis Restoran dan Kuliner pada Program Aplikasi Kasir Online ESB, Teknologi khusus industri F&B Indonesia, terintegrasi, cerdas dan efisien.

Jika Anda saat ini sedang membutuhkan program aplikasi kasir untuk bisnis restoran atau kuliner, Anda dapat menggunakan Aplikasi Kasir Online dari ESB. Untuk informasi lebih jelasnya lagi, Anda dapat mengunjungi website resminya di www.esb.id. 

Baca Juga:
Trend Model Busana Modern UntÏ…k Remaja

Trend Model Busana Modern UntÏ…k Remaja

Fashion      

18 Jul 2019 | 2513


Model Busana muslim modern terbaru υntυk remaja sekarang  Ñ–nÑ– mеnјаԁі salah ѕаtυ busana fashion уаng sedang booming ...

Cara Baru Beriklan Dengan Aplikasi Soorvei

Cara Baru Beriklan Dengan Aplikasi Soorvei

Tips      

1 Okt 2020 | 878


Total belanja iklan nasional tahun 2018 mencapai 145T, sedangkan tahun 2019 mencapai 181T. Meskipun pada tahun 2020 belanja iklan dipastikan turun karena pandemic covid-19 menarik bahwa ...

Kurangi Resiko Demensia dengan Rutin Konsumsi Teh

Kurangi Resiko Demensia dengan Rutin Konsumsi Teh

Obat Herbal      

2 Feb 2020 | 1171


Demensia adalah suatu penurunan fungsional yang terjadi pada otak manusia. Penyakit ini biasanya menyerang orangtua yang sudah berusia senja. Penyakit ini biasa kita sebut Alzheimer. ...

Dr. Tonton Taufik Rachman, ST, MBA Resmi Dilantik Sebagai Ketua Dewan Pakar PKS Kabupaten Bandung

Dr. Tonton Taufik Rachman, ST, MBA Resmi Dilantik Sebagai Ketua Dewan Pakar PKS Kabupaten Bandung

Motivasi      

10 Nov 2022 | 474


Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Kabupaten Bandung belum lama ini melantik pengurus Dewan Pakar dan Dewan Penasehat sebagai Ketua Dr. Tonton Taufik Rachman, ST, MBA masa bhakti 2022 – ...

Program Pengembangan Kepemimpinan: Membentuk Pemimpin Masa Depan

Program Pengembangan Kepemimpinan: Membentuk Pemimpin Masa Depan

Pendidikan      

30 Nov 2023 | 113


Kepemimpinan yang efektif bukan hanya sekadar keterampilan bawaan, tetapi juga hasil dari pengembangan yang berkelanjutan. Universitas memiliki peran penting dalam mencetak pemimpin masa ...

inilah 5 Bahan Alami Untuk Memutihkan Kulit

inilah 5 Bahan Alami Untuk Memutihkan Kulit

Kecantikan      

25 Jun 2020 | 1068


Memiliki kulit putih bersih adalah idaman setiap orang, baik pria maupun wanita tentunya ingin memiliki kulit yang putih bersih. Karena dengan memiliki kulit putih dan bersih akan membuat ...

Copyright © KabarCepat.com 2018 - All rights reserved